Upgrade Backbone Jaringan Sekolah Menggunakan Kabel Fiber Optic

Baru-baru ini tim IT bekerjasama dengan vendor jaringan komputer melakukan upgrade backbone jaringan antar gedung yang semula menggunakan kabel STP cat 6 diganti menjadi Fiber Optic. Penggantian ini dimaksudkan untuk memperbesar bandwidth yang dapat ditampaung dan memeprlancar proses transfer data. selain menggunakan fiber optic, upgrade juga dilakukan pada sisi end point cable, yg semula menggunakan RG45 kini menggunakan SFP+ dengan total bandwidth yang dapat ditampung sebanyak 10 Gbps.

Anda mungkin juga suka...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *